SEJARAH SINGKAT, PELATIH DAN PEMAIN SAMPDORIA

| | 0 Comments

Salah satu klub yang mengikuti Seri A Liga Italia pada musim ini adalah SAMPDORIA. Klub sepakbola yang berbasis di kota Genoa ini pertamakali didirikan pada tahun 1946. Selain itu, klub yang memiliki stadion yang bernama Stadion Luigi Ferraris ini dijuluki II Samp dan II Doria. 

SAMPDORIA ini pernah merasakan masa keemasan di awal 90-an. Dimana, SAMPDORIA menjuarai Seri A Liga Italia sebanyak 1 kali pada tahun1991 dan menjadi runner up Liga Champions pada tahun 1992. Selain itu, SAMPDORIA juga pernaj menjuarai Winers Cup pada tahun 1990 serta 4 kali menjuarai Coppa Italia (1985, 1988, 1989, 1994). 

Profil SAMPDORIA

Didirikan : 12 Agustus 1946

Kota : Genoa, Liguria, Italia

Stadion : Luigi Ferraris

Julukan : II Samp, II Doria, I Blucerchiati

Pelatih : Claudio Ranieri (italia)

Kapten : Fabio Quagliarella (Italia) 

Daftar Pemain SAMPDORIA 2019-2020 

Untuk mengarungi musim kompetisi, klub yang dilatih oleh Claudio Quagliarella ini akan diperkuat oleh para pemain dengan kualitas yang tidak kalah baiknya dengan klub-klub lainnya. Berikut ini daftar pemain SAMPDORIA terbaru :

  • Emil Audero (Italia) – GK
  • Andrea Seculin (Italia) – GK
  • Wladimiro Falcone (Italia) – GK
  • Tommaso Augello (Italia) – MF
  • Julian Chabot (Jerman) – DF
  • Fabio Depaoli (Italia) – DF
  • Omar Colley (Gambia) – DF
  • Lorenzo Tonelli (Italia) – DF
  • Bartosz Bereszynski (Polandia) – DF
  • Alex Ferrari (Italia) – DF 
  • Nicola Murru (Italia) – DF
  • Maya Yoshida (Jepang) – DF
  • Ronaldo Vieira (Inggris) – DF
  • Albin Ekdal (Swedia) – MF
  • Karol Linetty (Polandia) – MF
  • Edgar Barreto (Paraguay) – MF
  • Gaston Ramirez (Uruguay) – MF 
  • Jakub Jankto (Republik Ceko) – MF
  • Morten Thorsby (Norwegia) – MF
  • Gonzalo Maroni (Argentina) – MF
  • Mehdi Leris (Prancis) – MF
  • Andrea Bertolacci (Italia) – MF
  • Federico Bonazzoli (Italia) – FW
  • Antonino La Gumina (Italia) – FW
  • Manolo Gabbiadini (Italia) – FW
  • Fabio Quagliarella (Italia) – FW 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *